Sunday, December 15, 2013

Customize bahasa di webcenter spaces

Blog kali ini saya akan membahas bagaimana menambah/customize bahasa di webcenter spaces.

Sebelom memulai :
Overview :

Langkah 1 buka sample project dengan jdeveloper,buka project LanguageAdditions . Dapat dilihat gambar di bawah terdapat java resource bundle class yang bernama WebCenterResourceBundle_ca. Dengan kelas tersebut kalian bisa menambahkan bahasa baru "ca" tersebut merupakan id untuk sebuah bahasa (Catalan). Jika kalian ingin mengubah bahasa inggris tinggal mengganti "ca" menjadi "en".

Langkah 2 buka file supported-language dan tambahkan jika kalian menggunakan bahasa baru yg tidak di dukung webcenter spaces


Langkah 3 buka file config.properties. 

Langkah 4 klik clean-stage, lalu klik deploy-shared-lib

Langkah 5 untuk membuat bahasa barua tersedia di spaces application, tambah "Catalan" <language> tag untuk supported-languages.xml
  • buka Weblogic Scripting Tool (WLST) di WC_ORACLE_HOME/common/bin
  • gunakan command WLST exportMetadata untuk download supported-languages.xml dari MDS.   ExportMetadata(application='webcenter',server='WC_Spaces',toLocation='/tmp/myMDSfiles',docs='/oracle/webcenter/webcenterapp/metadata/supported-languages.xml') 
  • Lalu edit file dan tambahkan : <language name=" Catalan" id="ca" used="true" activeicon="nlse_a.gif" inactiveicon="nlse.gif" translated="true"/>
     
  • Dan langkah terakhir gunakan WLST command importMetadata.
     importMetadata(application='webcenter', server='WC_Spaces', fromLocation='/tmp/myMDSfiles',docs='/oracle/webcenter/webcenterapp/metadata/supported- languages.xml')


Langkah 6  - editing shared library list (weblogic.xml). Untuk lebih detail klik link ini.


Langkah Terkahir login ke Spaces Application ke menu administration -> ganti default language 


Klik disini untuk language pack spaces
Sekian blog singkat saya :D 







No comments:

Post a Comment