Seperti membuat modal pada umumnya, di mulai dari file HTML
di mana kita membuat form input yang di sertai button untuk memanggil fungsi pada controller yang akan menampilkan modal dengan list dari provinsi. Pada form input kab / kota, di bagian ng-click kita juga mengirimkan id dari provinsi supaya ketika kita memilih provinsi tersebut, kita dapat melihat kab / kota yang ada dalam provinsi tersebut.
Lihat kembali HTML, ng-click dari provinsi akan memanggil function cariNama3 dan di kab / kota akan memanggil function cariNama4. Ada sedikit perbedaan dari 2 function tersebut, yaitu pada data yang akan di kirim ke controller modal. Di dalam 2 function tersebut ada yang namanya modalParam. ModalParam fungsi nya untuk menampung data yang di kirim dari file HTML tadi dan akan di kirimkan ke controller modal sebagai parameter untuk mengambil data dari backend.
Bingung ya..??? Begini kira - kira flow nya
Nah saatnya ke controller modal,
di sini parameter id prov yang di kirim dari controller view (function kab / kota ) di kenali sebagai seacrh_idProv dalam function lovKab. 2 Function di atas lah yang bertugas mengambil data dari backend. Berikut penampakan dari modal provinsi dan kab / kota
Selesai sudah membuat modal provinsi dan kab / kota, semoga blog ini bermanfaat dan selamat mencoba dan menerapkan pada kasus - kasus berikutnya. :D
No comments:
Post a Comment