Thursday, March 15, 2018

Spring boot Upload Service to AWS S3

Halo teman - teman kali ini saya akan share tentang membuat service upload file ke AWS S3 menggunakan spring boot ini. Langsung saja biar gak panjang lebar kita mulai step - stepnya

Yang pertama Anda harus siapkan Akun Aws S3 lalu yang anda butuhkan adalah:
  • Access Key
  • Secret Key
  • Bucket Name
  • End Point Url
jika belum punya akun bisa daftar disini  Next kita akan buat cara uploadnya di Spring boot, buka IDE nya dan masuk ke project lama atau project baru teman- teman bebas ya.

Selanjutnya masukan depedenci maven untuk amazon s3 seperti berikut:

Lalu di build mavenya agar depedency yang di masukan akan mendownload package jar nya , Setelah itu masukan juga AccessKey, Secret Key, Bucket Name, End Point Url nya ke dalam application.yaml 



Lalu Kita buat Class Service , AmazonS3Service.java seperti berikut:


Penjelasan

Method initializeAmazon di gunakan untuk mengakses akun aws s3 kita

Method convertMultiPartToFile digunakan untuk menconvert masukan yang dari multipart menjadi file

Method generateFileName digunakan untuk mengenerate nama file secara acak agar tidak terjadi kesamaan nama

Method uploadFileTos3bucket digunakan untuk mengupload file ke bucket yang telah di tentukan

Method uploadFile Method digunakan untuk action upload yang di gunakan untuk rest atau masukan dari Front ent

Method deleteFileFromS3Bucket digunakan untuk mendelete file yang ada di dalam bucket


Ok Selanjutnya Membuat Akses rest untuk Front End saya beri nama AmazonS3Controller.java  


Ok setelah ini selesai jalan kan project spring boot nya mvn spring-boot:run Lalu test dengan Postman

Selamat mencoba.....

Referensi :
https://medium.com/oril/uploading-files-to-aws-s3-bucket-using-spring-boot-483fcb6f8646

No comments:

Post a Comment